close

SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA

27.7 C
Jakarta
Sabtu, Februari 15, 2025

Kualifikasi Piala Dunia 2026: 27 Pemain Telah Berkumpul di Bahrain dalam Kondisi Prima

spot_img

Riffa | Militan – Kiper Skuad Garuda, Maarten Paes telah tiba di Bahrain. Kedatangannya melengkapi daftar 27 pemain yang akan bermain dalam laga kontra Bahrain pada 10 Oktober 2024, Babak Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Sementara itu, Maarten Paes sejatinya sedang dalam kondisi yang belum fit. Ia mengalami cedera ringan saat bermain untuk klubnya, FC Dallas.

Sumardji, Manajer Tim Nasional Indonesia mengatakan, kondisi Kiper Maarten Paes saat ini terus membaik. Namun, pemeriksaan akan terus dilakukan sampai mendekati matchday.

Selain itu, Sumardji turut menyampaikan kondisi seluruh pemain Timnas Indonesia baik-baik saja. Sumardji berharap para pemain bisa habis-habisan untuk membawa pulang poin.

“Puji syukur tidak ada yang cedera, semuanya dalam kondisi baik dan dukungan dari ketua umum PSSI, Pak Erick Thohir, kepada kami semua sangat luar biasa. Harapannya tanggal 10 melawan Bahrain, tim bisa tampil all out dan membawa pulang poin,” kata Sumardji, (8/10/2024). (far)

spot_img

Berita Terpopuler

Penjual Obat Keras Tramadol Berkedok Toko Sembako di Curug Digeruduk Emak-Emak dan Tokoh Agama!

Depok | Militan - Kehebohan melanda wilayah Kelurahan Curug, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok. Sekelompok emak-emak bersama aliansi masyarakat dan tokoh agama melakukan aksi penggerebekan...

Ojol Hina Pegawai Tuli, Grab Langsung Turun Tangan

Malang | Militan - Sebuah video yang viral di media sosial memperlihatkan aksi tak terpuji seorang driver ojol yang menghina seorang pegawai tuli di...

Polres Majalengka Amankan 4 Orang Terkait Produksi dan Peredaran Uang Palsu

Majalengka | Militan - Polres Majalengka membongkar kegiatan produksi dan peredaran uang palsu yang memproduksi Dolar dan Rupiah di Kabupaten Sumedang. Sebanyak 4 orang...

ABADI Solid, Demokrat Kota Malang Perkuat Dukungan di HUT ke-23

Malang | Militan - Suasana hangat dan penuh semangat mewarnai rapat konsolidasi dan koordinasi peringatan HUT ke-23 Partai Demokrat di Kota Malang. Bakal Calon...

Meriah! Risma dan Sanusi-Lathifah ‘Mberot’ Bareng Bantengan di Rakercabsus PDI Perjuangan Malang

Malang | Militan - Suasana meriah menyelimuti Rapat Kerja Cabang Khusus (Rakercabsus) PDI Perjuangan di Kabupaten Malang, Minggu (15/9/2024). Hadir dalam acara ini, Tri...

Waspada! Kasus TBC di Indonesia Meroket, Dokter Spesialis Paru di Malang Ungkap Fakta Menakutkan

Jakarta | Militan - Indonesia menempati posisi kedua dunia dengan kasus Tuberkulosis (TBC) tertinggi, hanya kalah dari India. Data ini diungkap oleh Dr. Ungky...
Berita terbaru
Berita Terkait